Jumat, 01 April 2011

Majalah As Sunnah Edisi April 2011


     Pada edisi  terakhir di tahun XIV ini, pembahasan tentang orang kaya diangkat oleh redaksi,tanpa ada maksud meminggirkan kaum papa. Tujuannya, tidak lain menyodorkan potret ideal orang yang berduit dalam kacamata Islam. Ajaran Islam tidak menghambat umatnya untuk menjadi kaya, selama cara memperolehnya sesuai syariat dan memenuhi kewajiban-kewajibannya kepada Alloh. Umat pun mendapatkan keteladanan yang baik dalam masalah ini dari para generasi Salafus Saleh.
     Masalah lain yang diangkat pada edisi kali ini adalah tafsir “rahmat Alloh bagi umat Muhammad”, ampunan Alloh yang maha luas, larangan memberontak kepada pnguasa zhalim, keutamaan bersyukur dan masalah-masalah menarik lainnya.

Dapatkan Majalah As Sunnah di Toko Buku atau Agen terdekat.

Bagi anda yang tinggal di Batang dan Pekalongan, bisa mendapatkan di
Toko Buku Abu Ula, Jl. S Parman 3 Wiradesa Pekalongan (081914105113)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silakan saran dan kritiknya