PEKALONGAN (ahlussunnah-batang.blogspot.com) - Ustadz Jafar Umar Thalib (Direktur PP Ihya As Sunnah Jogjakarta) dijadwalkan akan mengisi Pengajian Umum, yang rutin diselenggarakan tiap bulan, di Pekalongan. Pada Jumat, 07 Februari 2014 mulai pukul 19.45 hingga selesai, beliau akan menyampaikan materi dengan tema "Pengkaburan Syiah Terhadap Peristiwa Sejarah Para Sahabat Nabi s.a.w". Kajian yang terbuka untuk umum kali ini, akan dilangsungkan di Rumah Hilir Jl. Patiunus No. 5 Pekalongan. Siang harinya beliau insyaAllah akan menjadi khatib shalat Jumat di Masjid Al Irsyad Jl. Teratai, Klego, Pekalongan. (aaga)

Mohon rekaman kajian ust Ja'far Umar Thalib nya di upload ya.. kami yang jauh dari sana ingin mendengar juga. barokallahufiikum
BalasHapusMohon maaf untuk saat ini kami blm bs dikarenakan alat perekam kami hilang, silakan antum berhubungan dg panitia. 085742493157
Hapus